Informasi Serta Merta

Berita Biro Organisasi Informasi Serta Merta Pengumuman

LOMBA CIPTA LAGU MARS PEMDA DIY DAN MARS SATRIYA

YOGYAKARTA (15/07/2019) Dalam rangka menumbuhkan semangat kebersamaan, sinergitas dan profesionalisme Aparatur Sipil Negara dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah dan keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta dan untuk terwujudnya kesejahteraan masyarakat, maka Pemerintah Daerah DIY memandang perlu diciptakannya Lagu “Mars Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta”. Demikian halnya dalam upaya menanamkan nilai-nilai Budaya Pemerintahan SATRIYA di lingkungan Aparatur Sipil Negara […]